Kategori
Informasi

seputar pelatihan bahasa Inggris bagi mahasiswa di tengah pandemi

Mrs. Rini Puspita S In Class

Pelatihan bahasa inggris secara luring (Tatap Muka) telah dilaksanakan dengan ketentuan protokol kesehatan dengan menggukan 5m (Menjaga jarak, Mencuci Tangan, Memakai Masker, Menghindari kerumunan, Mengurangi Mobilitas) serta para peserta dan instruktur sudah di vaksinasi. penggunaan ruang kelas yang steril dengan kuota 25 peserta didalam kelas, pelatihan bahasa inggris dapat dijalankan dengan baik, peserta yang telah merindukan materi ruang sangat antusias datang pada kegiatan pelatihan, kuota pelatihan bahasa inggris yang hanya 4 kelompok langsung full terdaftar oleh mahasiswa.
kegiatan dilaksanakan pada tanggal 10-12 Januari 2022 dengan 6 sesi pelatihan yang diisi intruktur :
1. Mr. Gembong Rahmadi
2. Mr. Atmaji Istiarno
3. Mrs. Rini Puspita S
4. Miss. Stella Noviani